Google
 

Monday, December 10, 2007

Problem-problem Yang Timbul Pada Tanaman Adenium

>

Tanaman Adenium, Saat biji menjadi kecambah, problem yang seringkali muncul : Kecambah tiba-tiba tumbang atau juga yang disebut Patah Pinggang.
Dimulai dari beberapa kecambah dulu kemudian, seperti menulari yang lain, beberapa lainnya lagi ikut tumbang. Penyebabnya, drainase penyemaian yang kurang baik yang mengakibatkan akar menjadi busuk. Akar dan bonggol Busuk. Umumnya disebabkan oleh Pithium atau Phytopthera terutama ketika kecambah dipindahkan. Benih dengan akar dan bonggol busuk dengan mudah bisa dilihat dari daun-daunnya yang menguning. Ulat. Ini menyebabkan benih jadi mati. Keganjilan yang mungkin terjadi: Jika biji Anda tumbuh kelak, jangan kaget bisa jadi, akan muncul benih-benih yang mengejutkan, yang tidak terduga.

No comments: